Outing Outbound Gathering . Kegiatan wisata merupakan aktifitas penting bagi perjalanan manusia. Dengan berbagai tujuan wisata, seperti menghilangkan rasa jenuh dari rutinitas kerja, membangun semangat, tujuan pendidikan sampai dengan aktifitas yang memiliki tujuan formal; terutama untuk group rombongan dari perusahaan, instansi pemerintah, organisasi, komunitas ataupun sekolah. Aktifitas kumpul dengan melakukan perjalanan ini dikenal dengan outing, outbound dan gathering. Tiga istilah ini tentunya ada perbedaan masing masing. PERBEDAAN OUTING OUTBOUND DAN GATHERING Meskipun kadang identik dengan kegiatan perjalanan wisata, istilah outing, outbound, gathering memiliki perbedaan yang jelas. Berikut ini sedikit ulasan agar kita mengetahui perbedaan outing, outbound dan gathering. 1. OUTING Outing merupakan suatu kegiatan atau permainan yang diselenggarakan suatu komunitas, sekolah atau perusahaan dan biasanya bertempat di luar ruangan atau di alam terbuka. Outing dan Gatheri...
Sebagian besar aktivitas wisata outbound memerlukan kondisi fisik yang prima, karena beberapa kegiatan outbound cenderung memerlukan tenaga ekstra bahkan kadang ekstrem seperti offroad, ATV flying fox atau rafting. Aktivitas outbound ini lebih banyak diikuti oleh peserta di rentang usia muda. Pada beberapa acara tertentu, seperti Family gathering atau Acara Reuni, aktifitas outbound ekstreem ini tentu saja tidak dapat dilakukan pada saat sebagian atau semua peserta yang mengikuti gathering ini masuk kategori Lansia. Sebagai penyedia EO outbound terbaik; Biru Adventure menyediakan kemasan aktifitas outbound gathering dengan kriteria peserta masuk kelompok Lansia OUTBOUND GAMES UNTUK LANSIA | Melatih Daya Ingat dan Menjaga Aktifitas Fisik Kegiatan outbound lansia ini berfokus pada permainan atau kegiatan ringan yang bisa mengasah otak dan menjaga kebugaran mereka. Dengan memilih game outbound yang tepat dan disesuaikan dengan kebutuhan lansia, kegiatan ini tidak hanya be...